Nagari Seulayat Ulakan

Kec Ulakan Tapakih
Kab Padang Pariaman - Sumatera Barat

Info
SELAMAT DATANG DI SISTIM INFORMASI & LAYANAN PUBLIK PEMERINTAHAN NAGARI SEULAYAT ULAKAN | Nagari Adalah Hak Masyarakat - UU RI No 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik | KAWAL Pembangunan Nagari - LAPORKAN Bila Ada Penyimpangan

Artikel

Musyawarah Nagari RKPNag.

Pandawa

15 September 2021

117 Kali dibuka

Pembangunan Nagari merupakan upaya meningkatkan kualitas hidup masyarakat Nagari, dalam rangka tersebut maka pemerintah Nagari harus menyusun perencanaan pembangunan Nagari berdasarkan pada kebutuhan dan aspirasi masyarakat, serta memanfaatkan seluruh potensi atau sumber daya yang dimiliki sesuai kewenangac1seuya dengan mengacu pada perencanaan pembangunan kabupaten.

 

Perencanaan pembangunan Nagari sebenarnya sudah menjadi agenda rutin yang harus dilaksanakan oleh Pemerintah Nagari setiap tahuc1seuya yang disusun secara berjangka. Perencanaan pembangunan Nagari merupakan proses tahapan kegiatan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Nagari dengan melibatkan Badan Permusyawaratan Nagari (BAMUS) dan unsur masyarakat secara partisipatif guna pemanfaatan dan pengalokasian sumber daya Nagari dalam rangka mencapai tujuan pembangunan Nagari yang berkelanjutan.

 

13 September 2021 tepatnya di kantor Nagari Seulayat Ulakan Tim RKP Nagari memulai rapat tentang pencacahan RPJM guna dituangkan dalam RKP Nagari tahun 2022 dihadiri juga olah DARMAWAN, ST selaku Pendamping Desa di Nagari Seulayat Ulakan, untuk penyusunan RKP tahun 2022 ini kita wajib berpedoman pada Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah tertingal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2021 tentang Prioritas Pengunaan Dana Desa Tahun 2022.

Untuk seluruh Tim Rkp yang sudah diberikan mandat mohon untuk teliti lagi terhadap peraturan-peraturan yang berlaku dengan memperhatikan kondisi yang sekarang masih dalam pandemic Covid-19 ucap ALI AZWIR selaku Ketua Tim RKP Nagari Seulayat Ulakan.

Form Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Kirim Komentar

Captha
Matematic

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

MUHAMMAD IDRIS

ALI AZWIR

ALI AZWIR

Sekretaris Desa

HARTI GUSMAI RISA

HARTI GUSMAI RISA

ZULKARNAIN, SE

ZULKARNAIN, SE

AINUR MADIA, SE

AINUR MADIA, SE

AFNISA NASMAWATI, S.Pd

AFNISA NASMAWATI, S.Pd

MARYULIS, S.Pd

MARYULIS, S.Pd

IZENDRI

IZENDRI

HENDRI DUNAN, SE

HENDRI DUNAN, SE

KARDINAL

KARDINAL

HENDRA

HENDRA

ADEK MAISURYANI, SE

ADEK MAISURYANI, SE

ERNA SOFIA, S.Pd

ERNA SOFIA, S.Pd

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Nagari Seulayat Ulakan

Kecamatan Ulakan Tapakih, Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat

Statistik Pengunjung

Hari ini:108
Kemarin:153
Total:133.189
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:172.25.88.3
Browser:Mozilla 5.0

Menu Kategori

Media Sosial

YouTube Nagari

Jadwal Shalat


jadwal-sholat

Perkiraan Cuaca

booked.net

Lokasi Kantor Nagari

Latitude:-0.7008252067975151
Longitude:100.22059548675317

Nagari Seulayat Ulakan, Kecamatan Ulakan Tapakih, Kabupaten Padang Pariaman - Sumatera Barat

Buka Peta

Wilayah Nagari